Spesifikasi OPPO R5, Ponsel Tertipis OPPO!

Kali ini, s-nedua.blogspot.com akan membahas mengenai Spesifikasi OPPO R5, Ponsel Tertipis OPPO!, semoga bermanfaat bagi anda selaku pembaca. Selamat membaca.

OPPO kini kembali membuat inovasi terbaru. Setelah ponsel dengan kamera putar, OPPO kini meluncurkan ponsel tertipis dengan tebal hanya 4.85 mm saja! Simak ulasan spesifikasinya berikut ini.


Ponsel ini menggunakan sistem operasi terbaru Android OS v4.4.4 KitKat. Dengan layar selebar 5.9 inci, full HD, akan memberikan sensasi tersendiri ketika bermain game karena keindahan tampilan grafisnya. Kamera utamanya sebesar 13 MP disertai LED Flash sehingga foto yang dihasilkan tampak lebih bagus. Untuk berselfie ria, sudah tersedia kamera depan sebesar 5 MP. Prosesor yang digunakan adalah prosesor 8 inti dengan kecepatan 1.5 Ghz. Bagi anda yang suka menyimpan file personal, sudah tersedia memori internal sebesar 16 GB serta RAM 2 GB. Sayangnya, ponsel ini tidak tersedia slot microSD tambahan untuk menambah kapasitas memori hp. Untuk konektivitas internet, sudah mendukung jaringan internet LTE sehingga browsing dan streaming semakin lancar dan cepat.

Spesifikasi

·         Android OS v4.4.4 KitKat
·         Layar 5.2 inci I 1080 x 1920 piksel I ~424ppi I AMOLED Screen I Corning Gorilla Glass 3
·         Kamera utama 13 MP, LED Flash I Autofocus, Face detection, Smile detection, Geo tagging, HDR, Panorama I Kamera depan 5 MP
·         Prosesor Octatore 1.5 Ghz ARM Cortex-A53 I Chipset Qualcomm Snapdragon 615 8939 I GPU Adreno 405
·         16 GB Storage I 2 GB RAM
·         Konetivitas GSM I LTE, HSPA, HSUPA, EDGE, GPRS I Bluetooth v4.0 I Wi-Fi 802.11 a/b/g/n I Wi-Fi Hotspot I microUSB v2.0

Sekian postingan kami, jikalau ada salah atau kurang kata yang tidak berkenan, mohon dimaafkan. Akhir kata, sampai jumpa.
Baca juga artikel kami yang lain :


0 Response to "Spesifikasi OPPO R5, Ponsel Tertipis OPPO!"

Post a Comment